Untuk menghasilkan energi listrik pada PLTU Batubara ini,
awalnya batu bara yang ditampung dalam bak penampungan dibawa ke dalam mesin
pencacah batubara melalui conveyor belt
untuk dipecah menajdi ukuran yang lebih kecil/ halus, hal ini berguna agar
batubara lebih mudah terbakar pada saat di dalam boiler. Batubara yang telah
halus tadi dibawa ke dalam boiler untuk digunakan sebagai bahan bakar pada
proses pembakaran.
Dari proses pembakaran ini akan menghasilkan
sisa abu batubara. Abu yang berukuran relatif besar akan langsung jatuh ke
bawah tungku Boiler dan akan dikumpulkan untuk diangkut ke tempat penyimpanan
debu/abu (Ash Storage). Sedangkan abu
ringan yang berterbangan akan ditangani oleh alat penangkap debu/abu (ESP – Electrostatic Precipitator) dan
akan dikumpulkan. Asap dan debu-debu yang sangat kecil yang tidak tertangkap
oleh ESP kemudian akan dialirkan melalui cerobong asap untuk dibuang ke udara/
lingkungan luar.
Kembali lagi pada proses
pembakaran, pada boiler ini terjadi proses pemanasan air yang sebelumnya telah
dimurnikan agar tidak mudah menimbulkan korosi (untuk air laut), air tersebut
melalui pipa-pipa boiler dan dipanaskan sehingga akan berubah menjadi uap panas
yang bertekanan tinggi. Tetapi karena kadar air pada uap masih terlalu tinggi,
maka kadar air harus dihilangkan terlebih dahulu melalui superheater sehingga
akan berubah menjadi uap kering. Kemudian
uap kering ini dialirkan menuju ke turbin untuk mendorong
sudu-sudu turbin sehingga poros turbin akan berputar. Setelah digunakan untuk
memutar turbin, maka uap kering akan turun kembali ke lantai dasar. Uap
tersebut akan didinginkan di dalam kondensor, dengan menggunakan air pendingin
(biasanya air laut atau air sungai) yang dialirkan melalui pipa-pipa di dalam
kondensor akan mendinginkan uap sehingga kembali menjadi air, kemudian air
tersebut dapat disirkulasikan kembali ke Boiler untuk dipanaskan menjadi uap kembali
dan digunakan untuk memutar turbin.
Kembali lagi
pada poros turbin yang berputar, karena poros turbin ini sudah dihubungkan
langsung dengan generator sehingga ketika turbin berputar maka generator juga
akan ikut berputar. Karena generator ikut berputar maka akan menghasilkan energi
listrik yang akan dikirimkan ke trafo untuk dirubah tegangannya dan
kemudian disalurkan melalui saluran transmisi PLN.
Terimakasih gan, postingannya bermanfaat banget :)
BalasHapusmakasi gan :)
BalasHapusmakasi gan :)
BalasHapusterimakasih ilmunya
BalasHapusThx Bro 🙏
BalasHapusTerima kasih infonya
BalasHapusMenjual berbagai macam jenis Chemical untuk Boiler, cooling tower chiller,dan waste water treatment ,STP dll untuk info lebih lanjut tentang produk ini bisa menghubungi saya di email tommy.transcal@gmail.com terima kasih
BalasHapusWA:081310849918
Bagus infonya
BalasHapusApabila Anda mempunyai kesulitan dalam pemakaian / penggunaan chemical , atau yang berhubungan dengan chemical,oli industri, jangan sungkan untuk menghubungi, kami akan memberikan solusi Chemical yang tepat kepada Anda,mengenai masalah yang berhubungan dengan chemical.pengurangan biaya yang dijalankan
BalasHapusHarga
Terjangkau
Cost saving
Solusi
Penawaran spesial
Salam,
(Tommy.k)
WA:081310849918
Email: Tommy.transcal@gmail.com
Management
OUR SERVICE
Coagulan
Flokulan
Boiler Chemical Cleaning
Cooling tower Chemical Cleaning
Chiller Chemical Cleaning
AHU, Condensor Chemical Cleaning
Chemical Maintenance
Waste Water Treatment Plant Industrial & Domestic (WTP/WWTP/STP)
Degreaser & Floor Cleaner Plant
Oli industri
Rust remover
Coal & feul oil additive
Cleaning Chemical
Lubricant
Other Chemical
RO Chemical
Hand sanitizer
Evaporator
Oli Grease
Karung
Synthetic PAO.. GENLUBRIC VG 68 C-PAO
Zinc oxide
Thinner
Macam 2 lem